Pantau Daerah Rawan Lonsor, Bhabinkamtibmas Polsek Batuh Putih Beri Himbauan Kepada Warga
ntt.tribratanews.com,- Bhabinkamtibmas Polsek Batuh Putih-Polres TTS (Polda NTT) Brigpol Armindo Bayo , Jumat (07/04/2017) pukul 11.00 wita memantau daerah yang dianggap rawan bencana tanah lonsor di Desa Binaanya Desa Boentuka Kab. TTS.
“Saya himbau kepada warga yang berada disekitar wilayah ini agar selalu meningkatkan kewaspadaannya dikarenakan akhir ini curah hujan yang cukup meningkat dikawatirkan dapat menimbulkan becana tanah longsor, pohon tumbang bahkan mengakibatkan akses jalanpun putus”, Imbau Bhabin Kamtibmas.
Kegiatan yang dilaksanakan oleh Bhabinkamtimas guna mengantisipasi terjadinya bencana tanah longsor yang dapat mengorbankan warga.